' Download BackTrack4 dan cara Installnya Download BackTrack4 dan cara Installnya | Kluwan Backtrack Download BackTrack4 dan cara Installnya

Minggu, 17 Januari 2010

Download BackTrack4 dan cara Installnya

Tim pengembang 'Remote Exploit' dibalik proyek BackTrack mengumumkan tersedianya generasi baru BackTrack 4 Beta siap untuk diujicoba. BT4 memperkenalkan konsep berikut sejumlah fitur baru yang menarik. Media BT4 tidak lagi sekedar LiveCD untuk pengujian penetrasi belaka, lebih dari itu ia kini merupakan sebuah Sistem Operasi penuh.
BT4 kini menggunakan Debian sebagai basis dan memanfaatkan repositori Ubuntu, ia dapat senantiasa di-update atau di-upgrade. Bila di-sinkronisasi dengan repositori yang disediakan BackTrack, ia akan selalu up-to-date.

Fitur-fitur baru termsuk:

* the Kernel was updated to version 2.6.28.1 bringing better hardware support;
* BackTrack 4 Beta can now be booted over a network, using PXE supported cards;
* SAINT EXPLOIT, a network vulnerability assessment tool, and MALTEGO 2.0.2, an Open Source intelligence and forensic app, are now included;
* the latest mac80211 wireless injection patches were applied along with speed improvements for rtl8187;
* Pico e12 and e16 cards are now 100% functional with native support, enabling BackTrack 4 to take advantage of everything these incredibly small devices have to offer;
* Unicornscan, an information gathering and correlation engine is fully functional and features a web front end and postgress logging support;
* RFID support;
* Pyrit CUDA support and many more new and updated tools.

Backtrack merupakan distro security live cd, yang dilengkapi dengan berbagai tool untuk melakukan penetrasi keamanan system pada jaringan dan komputer. Backtrack 4 walaupun berupa distro live cd bisa juga diinstall pada hardisk, berikut langkah-langkah yang diperlukan untuk menginstal backtrack 4 ke hardisk:


* Siapkan 2 partisi kososng yaitu partisi untuk SWAP dan EXT3.
* Booting dengan CD Backtrack 4.
* Setelah masuk, ketik "sudo su"
* Ketik "startx" untuk masuk ke GUI.
* Cari file "install.sh" pada desktop, klik untuk install backtrak ke hardisk.
* Klik "continue anyway" jika ada warning "language crashed".
* Isi lokasi anda, pilih keyboard layout:USA, kemudian klik forward.
* Pilih manual pada proses prepare disk space, lanjutkan dengan klik forward.
* Pilih dan edit partisi yang akan di install backtrack dan installasi swap.
* Lanjutkan klik forward pada proses prepare install.
* Isi nama, password serta nama komputer, klik forward
* Pada proses "migrate documents and settings", klik forward.
* Klik install untuk memulai installasi
* Selesai, reboot, keluarkan cd backtrack.

download BAckTrack4 iso 1,3Gb

Selamat berjuang mengalahkan backtrack.

Anda Sudah Baca Yang Ini? :

0 komentar:

Klik Here To Show All Comment


Posting Komentar

newer page home
top